cover image dummy
PPDB SMKN 3 Singaraja

Selamat datang di microsite PPDB 2024 SMK Negeri 3 Singaraja!

Informasi Umum

Pengumuman Hasil PPDB Online

Pendaftaran Ulang

CATATAN:

A. Semua persyaratan DIPRINT/DICETAK dan dimasukkan ke dalam map sesuai jalur dan dibawa ke sekolah pada saat daftar ulang. Jangan lupa membawa tanda bukti pendaftarannya.

B. Jika belum ada ijazah, tidak perlu menggunakan SKL, fotocopy ijazah bisa disusulkan.

C. Pendaftaran Ulang dilakukan secara offline (datang ke sekolah membawa berkas) dan online (dibantu operator)

D. Pas foto menggunakan seragam SMP (baju putih SMP pakai dasi SMP)

E. Datang ke sekolah menggunakan seragam SMP (putih-biru, kaos olahraga-celana/rok biru, atau pramuka)

F. Terkait pakaian, silakan menghubungi petugas komite untuk pengukuran pakaian dan masalah pembayaran sesuai hasil rapat koordinasi orang tua pada hari Minggu, 7 Juli 2024.

G. Silakan CERMATI informasi di bawah ini dengan baik!

Pendaftaran Ulang dilaksanakan pada tanggal 8, 9, dan 10 Juli 2024 bertempat di SMK Negeri 3 Singaraja dari pkl. 08.00 - 14.00 WITA.

Jika tidak melakukan pendaftaran ulang maka calon peserta didik dinyatakan GUGUR.

Informasi MPLS

Catatan: Untuk hari Sabtu, 13 Juli 2024, siswa baru yang tidak beragama Hindu dipersilakan untuk tidak datang ke sekolah.

Deskripsi Konsentrasi Keahlian/Jurusan

Geser ke kiri untuk melihat profil selanjutnya!

Posko Layanan informasi dan Bantuan

PPDB Online 2024

SMK Negeri 3 Singaraja

Untuk mendapatkan layanan informasi secara langsung dan bantuan pendaftaran online, silakan datang ke Posko Layanan PPDB 2024 di Lobi Depan SMK Negeri 3 Singaraja.

Geser ke kiri untuk melihat foto selanjutnya!

Powered by

s.id logo
Cookie Preferences