cover image dummy
Ekstrakurikuler SMPN 3 Trenggalek

Extracurricural Registration

Kegiatan ekstrkulikuler merupakan kegiatan yang biasa digelar oleh sekolah sebagai wadah untuk menyalurkan minat dan bakat siswa. Pilihan yang ditawarkan pun beragam, mulai dari yang menuntut aktifitas fisik hingga yang mengasah keterampilan otak. Untuk itu kami mengundang siswa-siswi SMPN 3 Trenggalek mengikuti kegiatan yang posistif dari ektrakurikuler, bisa melatih tanggung jawab dan kemandirian, tempat mengasah bakat dan minat, sarana untuk belajar berorganisasi dan sosialisasi, melatih kerja sama, serta melatih sikap disiplin dan komitmen.

Powered by

s.id logo
Cookie Preferences