Ikatan Guru Olahraga Nasional (IGORNAS)
Provinsi Jawa Tengah
Setiap Guru PJOK Semua Jenjang Klik Link di bawah ini
IGORNAS Provinsi Jawa Tengah merupakan organisasi yang menaungi seluruh guru PJOK di seluruh jenjang baik sekolah negeri dan swasta di bawah naungan kemendikburistek, kemenag atau kementerian lainnya .
Untuk memberikan lebih banyak kebermanfaatan organisasi ini untuk guru PJOK maka kami mengadakan pendataan semua guru PJOK dan survai kebutuhan pengembangan diri dari setiap guru PJOK di Jawa Tengah, sehingga kami memiliki data dan sasaran program yang tepat. Terimakasih atas kerjasamanya dan mari membangun SDM guru PJOK bersama IGORNAS Prov. Jawa Tengah
Imam Bagus Winarto, M.Pd.
Ketua Umum