cover image dummy
PENGEMBANGAN KONTEN DIGITAL UNTUK PENDIDIKAN

DINAS PENDIDIKAN, KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA

KABUPATEN KUDUS

Konten digital dapat didefinisikan sebagai segala bentuk informasi yang disampaikan melalui media digital. Konten ini bisa berupa teks, gambar, audio, video, infografis, dan format lainnya. Tujuan utama dari konten digital adalah untuk menarik perhatian audiens, memberikan informasi yang berharga, mengedukasi, menghibur, hingga memengaruhi perilaku dan keputusan pembaca.

Aplikasi yang sering digunakan oleh konten kreator dalam memproduksi dan mempublikasikan kontennya Canva, Picart, Adobe, Capcut, Inshoot, Kinemaster, Filmora, Intagram, Tiktok, Youtube, Blog, Web, S.id, Klip.id dll

Video TUTORIAL Canva, Klip.id dan S.id

Log in ke Aplikasi

Tugas Konten Digital

Hasil Kegiatan

Powered by

s.id logo
Cookie Preferences