Apa kabar alumni hebat SMKN 1 Salam Tahun 2023? Semoga selalu dalam lindungan Allah SWT, Aamiin.
Direktorat Jenderal Pendidikan Vokasi kembali menyelenggarakan kegiatan Survey Tracer Study Tahun 2024, bertujuan mendapatkan informasi berkaitan transisi lulusan sekolah ke dalam Dunia Usaha dan Industri. Melalui Survey Tracer Study, SMK dapat mengukur kebekerjaan lulusan, baik berwirausaha, bekerja, atau melanjutkan studi.
Untuk seluruh alumni SMKN 1 Salam, lulusan Tahun 2023 dimohon dengan hormat untuk dapat mengisi data Survey Tracer Study.
Kami berharap mendapatkan umpan balik dari lulusan dan pihak industri mengenai profil kompetensi yang dibutuhkan.
Atas kerjasamanya diucapkan terima kasih, sukses selalu alumni hebat SMKN 1 Salam.
Luangkan waktu 5 menit Anda untuk kemajuan sekolah kita bersama.